Kumpulan Gambar Kerja Konstruksi Baja WF

Gambar Kerja Konstruksi Baja WF – Hai semua, welcome back with mimin tamvan. Mimin harap kalian dalam keadaan dan mood yg baik baik aja ya sob. Seperti biasanya mimin selalu hadir kehadapan kalian dengan beragam penjelasan dan hal-hal menarik disetiap jumpa kita. Dan jumpa kali ini mimin sajikan beragam gambar kerja konstruksi baja WF, selengkapnya dibawah ini

Gambar Kerja Konstruksi Baja WF

Membahas mengenai baja Wide Flange biasa disebut dengan baja WF ialah struktur baja yg dirancang memiliki ketahanan tekan dan tarik yg sangat tinggi terhadap berbagai beban dan gaya yg bekerja pada bangunan, termasuk beban vertikal, horisontal, perbedaan suhu, getaran dan sebagainya. Baja jenis ini memiliki sifat struktural yg sangat baik, sehingga pada akhir tahun 1900, mulai digunakan sebagai bahan Konstruksi. Dimana saat itu, metode pengolahan Baja WF yg terjangkau, dikembangkan dalam skala besar.

1. Gambar Kerja Konstruksi Baja WF Pertama

Gambar Kerja Konstruksi Baja WF

Adapun salah satu manfaat  yg dapat kalian peroleh dari  penggunaan Baja WF dalam membangunsuatu bangunan  salah satunya ialah bangunan akan menjadi lebih kuat dan kokoh. Jika secara umum konstruksi bangunan cenderung mengalami keretakan lantai dengan mudah yakni hanya dalam kurun waktu 10 hingga 20 tahun, apabila menggunakan besi WF dipercaya dapat bertahan dalam waktu yg jauh lebih lama. Hebat banget bukan sob?.

2. Gambar Kerja Konstruksi Baja WF Kedua

Gambar Kerja Konstruksi Baja WF

Perlu untuk kalian ketahui sob bahwa, besi baja WF ini juga memiliki densitas yg tinggi sehingga tidak akan terlalu berat dalam kapasitas bebannya yg mana akan dapat memberikan bentuk struktur material atau konstruksi yg digunakan menjadi lebih efisien.

Baca Juga  Kumpulan Kit DLS Timnas Indonesia Terbagus dan Terlengkap

Dan biasanya, ketika melakukan pemasangan tiang pada sebuah bangunan gedung bertingkat, penggunaan besi baja WF ini seringkali digunakan secara bersamaan dengan besi H Beam. Adapun alasannya ialah karena gabungan tiang dari kedua jenis besi tersebut dapat menghasilkan bangunan yg kokoh dan lebih aman.

3. Gambar Kerja Konstruksi Baja WF Ketiga

Gambar Kerja Konstruksi Baja WF

Secara umum baja tipe WF mempunyai panjang rata-rata 12 meter. Namun hal tersebut bukan serta menjadi ukuran mutlak. Tetap saja penggunaannya dibedakan berdasarkan tipe dan posisi tingginya. Bahkan parameter di atas juga dipertimbangkan. Berat tersebutlah yg turut mempengaruhi harga pembelian dan pemasangannya.

Sebagai contoh tipe WF 100 x 50 x 5 x 7 mempunyai total berat sekitar 112 kg. Bila angka yg ditemukan pada pengukuran baja terlihat besar tentu mempengaruhi kisaran beratnya. Bahkan biasanya bobotnya mencapai kisaran 2000 kg. Itulah mengapa harga konstruksi baja WF terbilang bersaing.

4. Gambar Kerja Konstruksi Baja WF Keempat

Gambar Kerja Konstruksi Baja WF

Besi WF atau wide flange iron sering digunakan pada konstruksi baja, biasanya material ini dijual dalam bentuk batangan dengan panjang 12 meter. Besi WF termasuk pada salah satu besi yg memiliki kekuatan yg sangat tinggi dalam kekuatan tekan atau kekuatan tarik. Tak heran jika besi WF digunakan sebagai salah satu elemen struktur dengan batas sempurna untuk menahan beban dan tegangan, seperti menahan beban tarik aksial dan beban tekan aksial.

5. Gambar Kerja Konstruksi Baja WF Kelima

Gambar Kerja Konstruksi Baja WF

Buat kalian yg belum tau kalau, baja WF (wide flange) ialah salah satu jenis material bangunan yg digunakan dalam membangun rumah, jembatan, hingga struktur lainnya. Adapun material yg satu ini memiliki bentuk yg menyerupai huruf “I” atau “H.” dan terdiri dari dua buah sayap atau flange dan satu badan utama. Flange merupakan potongan baja horizontal yg terletak pada bagian atas dan bawah komponen badan utama.

6. Gambar Kerja Konstruksi Baja WF Keenam

Gambar Kerja Konstruksi Baja WF

Tahukah kalian bahwa ada banyak alasan mengapa harga konstruksi baja WF bersaing saat ini? Memang benar kalau kualitas menjadi pertimbangan pertama dalam hal penentuan harga. Sebab itulah kebanyakan orang menggunakannya. Misalnya dimanfaatkan untuk bangunan gudang. Sebagian lainnya dimanfaatkan untuk pembuatan kandang dengan ukuran yg besar.

7. Gambar Kerja Konstruksi Baja WF Ketujuh

Gambar Kerja Konstruksi Baja WF

Adapun WF sendiri merupakan singkatan wide flange. Istilah tersebut merujuk pada material yg dipakai untuk mendirikan bangunan. Biasanya berupa struktur batangan baja yg berdiri tegak. Pemasangan kerangka bangunannya memerlukan bantuan tenaga profesional. Bila dilihat dari karakteristiknya tiap batangannya memiliki ketebalan masing-masing.

Baca Juga  Kumpulan Inspirasi Modif Beat Fi Hitam Simple Terbaik Lengkap

8. Gambar Kerja Konstruksi Baja WF Kedelapan

Gambar Kerja Konstruksi Baja WF

Adapun manfaat penggunaan baja WF yg perlu untuk kalian ketahui antara lain sebagai berikut.

  • Material baja tidak memerlukan biaya perawatan dan perbaikan yg tinggi.
  • Material yg satu ini juga memiliki bobot kurang dari satu balok persegi dengan ukuran yg serupa, tetapi dapat menopang beban yg lebih besar, menjadikannya lebih efisien.
  • Lebih ekonomis dan mengurangi waktu pengerjaan  konstruksi.
  • Dan lainnya.

9. Gambar Kerja Konstruksi Baja WF Kesembilan

Gambar Kerja Konstruksi Baja WF

Sebenarnya, material Baja WF dapat  dicari dengan mudah di pasaran. Hanya saja kalian perlu banget untuk dapat berhati-hati apabila menemukan baja WF dengan harga yg tidak masuk akal dan lebih murah dari harga di pasaran.

Ada baiknya bagi kalian untuk membeli besi WF di distributor baja dan besi terpercaya, dan memastikan material pembuat besi tersebut. Mimin sarankan banget untuk kalian membeli besi WF yg telah memiliki standar SNI. Tentunya kualitas besi Wf yg kalian gunakan untuk keperluan konstruksi bangunan akan berpengaruh dengan kualitas bangunan yg dihasilkan.

Oleh sebab itu penting sekali untuk membeli material baja dengan kualitas terbaik untuk menghindari resiko-resiko kerusakan bahkan hingga menyebabkan runtuh.

10. Gambar Kerja Konstruksi Baja WF Kesepuluh

Gambar Kerja Konstruksi Baja WF

Pada saat terjadi regangan, baja WF tidak berubah bentuk, sehingga saat beban regangan tadi dilepaskan, maka baja WF akan kembali ke dalam sifat kekuatan aslinya. Adapun regangan tersebut disebut dengan regangan elastis dalam. Perbandingan antara tegangan dengan regangan dalam keadaan elastis disebut “Modulus Elastisitas / Young Modulus”. Adapun Sifat mekanis struktural baja Wf dari suatu material ialah kemampuan bahan-bahan tersebut untuk memberikan perlawanan ketika diberi beban pada bahan tersebut.

11. Gambar Kerja Konstruksi Baja WF Kesebelas

Gambar Kerja Konstruksi Baja WF

Buat kalian yg hendak membangun rumah 2 lantai dengan memanfaatkan penggunaan besi WF maka perlu untuk kalian tau kalau ukuran besi WF untuk 2 lantai  yakni, ukuran yang pertama, yakni dengan tinggi 200 mm, lebar 100 mm, tebal badan 3,2 mm, dan tebal sayap sekitar 4,5 mm. Wide Flange jenis ini memiliki berat sekitar 143 kg. Sementara ukuran yg kedua, yakni dengan tinggi 200mm, lebar 100 mm, tebal badan 5,5 mm, dan tebal sayap sekitar 8 mm.

12. Gambar Kerja Konstruksi Baja WF Kedua Belas

Gambar Kerja Konstruksi Baja WF

Adapun rumus besi WF yg perlu untuk kalian ketahui yakni 100 x 50 x 5 x 7 mm 12 meter 112 kg dan 9,333. Hal ini berarti bahawa, pada jenis besi yg digunakan ini mempunyai panjang 12 m dan tinggi 10 cm. Sedangkan untuk tebal badan pada besinya sekitar 5 mm dan tebal pada sayapnya dalam 7 mm. Untuk beratnya ialah 112 kg.

Baca Juga  Kumpulan Logo SMK Terbagus dari Berbagai Daerah

13. Gambar Kerja Konstruksi Baja WF Ketiga Belas

Gambar Kerja Konstruksi Baja WF

Berikut dibawah ini mimin sajikan lengkap ukuran-ukuran baja WF sesuai denga beratnnya

No Ukuran (mm) Berat/m1 (kg)
1 WF 100 x 50 x 5 x 7 9.333
2 WF 125 x 60 x 6 x 8 13.200
3 WF 148 x 100 x 6 x 9 21.100
4 WF 150 x 75 x 5 x 7 14.000

 

14. Gambar Kerja Konstruksi Baja WF Keempat Belas

Gambar Kerja Konstruksi Baja WF

Baja WF atau yg dikenal dengan wide flange ialah salah satu struktur baja yg dibuat dengan ketahanan tekan serta tarik yg terbilang sangat tinggi terhadap berbagai jenis beban dan gaya yg bekerja pada sebuah konstruksi bangunan, termasuk diantaranya beban vertikal, horizontal, hingga perbedaan suhu serta getaran dan sebagainya.

15. Gambar Kerja Konstruksi Baja WF Kelima Belas

Gambar Kerja Konstruksi Baja WF

Adapun dibawah ini mimin sajikan penjelasan terkait kelebihan penggunaan baja WF antara lain sebagai berikut.

  • Material  baja WF sangat tepat untuk menopang beban berat khususnya beban tekan dan tarik aksial.
  • Bangunan yg dihasilkan dari rangka baja atau besi WF ini umumnya lebih kuat dan kokoh karena strukturnya yg dinilai mampu dalam menopang  beban bangunan baik gaya vertikal maupun horizontal yg ditimbulkan oleh gaya gravitasi bumi.
  • Rangka bangunan dengan material baja WF sangat cocok apabila dibangun pada konstruksi tanah yg cukup stabil.
  • Fleksibilitasnya cukup tinggi, sehingga membuat bangunan yg menggunakan material ini menjadi lebih kuat dan tidak mudah roboh.

Demikian sudah sajian ragam gambar kerja konstruksi baja WF diatas, semoga sajian kali ini dapat sangat berguna dan bermanfaat untuk kalian semua.

Mimin pamit undur diri, sekian dan terima kasih.

Leave a Comment